Saturday, December 26, 2020

Relationship

Sulit sekali kah menunggu sekian detik supaya orang menyebrang dengan aman dan nyaman

Hal sekecil ini aja kadang sulit sekali buat orang

Mungkin... mungkin banyak empati yg terbunuh dari rumah... sehingga orang lebih banyak memikirkan dirinya sendiri lebih banyak dari orang lain. 

Fitrah anak baik tp banyak yg hilang diperjalanannya.  Rasa empati terbangun di rumah dari orang tua. Tp mungkin banyak orang tua yg tak sengaja membunuh empati itu

Udah kamu diem aja. Udah bukan urusan kamu. Kamu masih kecil ini urusan orang dewasa. Udah  dan udah yang lain.

Pengabaian. Makanya mungkin banyak anak yg abai dengan orang tuanya ketika mereka dewasa. Banyak hubungan saudara yg bernilai ketika baik² saja dan buyar ketika uang tak ada.

Blabbering Mess

Where there is a will there is a way
.
.
Seringkali yang jadi penghambat memenuhi keinginan-keinginan kita adalah keinginan kita sendiri untuk ngelakuinnya. 
.
.
Pengen jalan-jalan tapi duit ga ada tapi ga punya mobil terus bawa anak-anak lagi. Padahal jalan2 ga harus selalu ngeluarin duit, bisa sekedar duduk-duduk di taman atau piknik. Jalan-jalan ga harus pake mobil, banyak yang masih bisa jalan2 walau pakai motor atau pakai transportasi umum. Bawa anak2 dengan segala kerempongan bawaanya bukan penghalang, bawa diri yang udh tua aja bisa jadi rempong koq.
.
.
Pengen bisa terus masak atau bikin-bikin makanan tapi capek. Hmm... Misi numpang tanya emang aktivitas apa yang engga bikin capek? Kebanyakan tidur aja bikin capek koq. Dari pada banyak tidur mending banyak gerak kan sekalian melunturkan lemak2 yang tak kunjung hilang. Fitrahnya manusia juga untuk bergerak kan.
.
.
There will always a price to pay. Meaning mo ngapa2in itu perlu usaha ga ada yang cling (kedip mata) lalu terpenuhi segalanya. Yang udah kaya aja masih usaha apalagi yang kita yang biasa-biasa aja. Kalo udah jadi orang tua macam eike beranak dua, masih ada kepentingan anak2 diatas rasa lelah yang seringkali mudah hinggap. Ada kewajiban2 dan hak2 anak yang harus tetap dipenuhi selelah apapun diri. Semua mungkin koq selama benar2 dijalani.
.
.
Cheers

Momster

Today I was one
I let my ego took the worst of me.
I yelled
I screamed
I smacked
I shook
I pointed
I spoke vile
I poured
You.
And I am sorry. I am ashamed. I failed you.
I dont know how much I broke you.
To pieces
How I destroy you
To dust
How I traumatized you
To me
Today I was a momster.
Something I never knew exist inside of me. Something I cried in regret
Something I knew I couldn't take back
Something I will remember forever for being a human mom. The worst one.